SIKAP LENGKET Suatu hari saya mendapatkan pesan WA dari umat yang sudah senior, yang baru saja merayakan 50 tahun perkawinan. “Melupakan kesuksesan adalah kunci kebahagiaan.” Kalimat ini tertinggal lama dihatiku. Ya, kadang kita begitu lekat kepada pengalaman...
Kabar
Berbagai informasi tentang CIC Sydney bisa disimak di sini.
Renungan 16 Februari 2020
15 Feb 20 | Chaplain
3. Mendengarkan “Jika engkau rela mendengarkan, maka engkau akan belajar, dan kalau kau condongkan telinga pasti akan menjadi bijaksana.” Sirakh 6:33 Pingkan, Ibu berusia 45 tahun itu pulang dari kantor dengan hati kesal. Sesampai di rumah, dia melihat suaminya...
Renungan 9 Februari 2020
8 Feb 20 | Chaplain
BELAJAR DARI UMAT (4) Sebagai seorang imam yang sudah 20 tahun bekerja, saya banyak belajar dari umat yang saya layani. Mereka menjadi guru kehidupan bagi saya. Mereka memberi pemahaman tentang hidup, yang tidak begitu saja jelas dari bangku kuliah. Saya mencoba untuk...
Renungan 2 Februari 2020
1 Feb 20 | Chaplain
RETRET Para saudara, saat membaca artikel ini, saya akan sedang menjalani retret tahunan. Seorang pastor diiwajibkan oleh Kitab Hukum Kanonik untuk mengambil retret sekurangnya 8 hari dalam setahun. Saya mengambil retret pribadi terbimbing, yang didampingi oleh...
Renungan 26 Januari 2020
25 Jan 20 | Chaplain
BELAJAR DARI UMAT (3) Sebagai seorang imam yang sudah 20 tahun bekerja, saya banyak belajar dari umat yang saya layani. Mereka menjadi guru kehidupan bagi saya. Mereka memberi pemahaman tentang hidup, yang tidak begitu saja jelas dari bangku kuliah. Saya mencoba untuk...
Renungan 19 Januari 2020
18 Jan 20 | Chaplain
BELAJAR DARI UMAT (2) Sebagai seorang imam yang sudah 20 tahun bekerja, saya banyak belajar dari umat yang saya layani. Mereka menjadi guru kehidupan bagi saya. Mereka memberi pemahaman tentang hidup, yang tidak begitu saja jelas dari bangku kuliah. Saya mencoba untuk...
Renungan 12 Januari 2020
11 Jan 20 | Chaplain
BELAJAR DARI UMAT (1) Sebagai seorang imam yang sudah 20 tahun bekerja untuk Gereja, saya banyak belajar dari umat yang saya layani. Mereka menjadi guru kehidupan bagi saya. Mereka memberi pemahaman tentang hidup, yang tidak bisa langsung jelas saat dipelajari dari...
Renungan 5 Januari 2020
4 Jan 20 | Chaplain
Menegaskan Arah di Tahun Baru Di satu kampung, ada seorang Bapa yang setiap hari, sepertinya menyia-nyiakan waktu. Bangun pagi, dia akan minum kopi dan merokok, tidak berbuat apa-apa sampai jam 11 Siang. Setelah itu dia bertemu teman dan ngobrol sampai saat makan...
Renungan 29 Desember 2019
28 Dec 19 | Chaplain
YUSUF, BAPA YANG BAIK Bagaimana menjadi Ayah di zaman modern ini? Generasi anak-anak sekarang sering disebut sebagai generasi tanpa ayah. Para ayah banyak memosisikan diri sebagai “bread winner” (pencari nasfkah) saja dan urusan rumah tangga diserahkan kepada sang Ibu...
Renungan 22 Desember 2019
23 Dec 19 | Chaplain
GUA NATAL Natal hampir tiba. Di pusat perbelanjaan, Santa Clause dengan kereta ditarik rusa, dengan banyak hadiah menjadi hiasan yang mengundang kita untuk berbelanja. Namun simbol dari Natal bukan hanya Santa Claus. Yang paling cocok adalah: Gua Natal. Paus...
Renungan 15 Desember 2019
14 Dec 19 | Chaplain
TANDA DARI SURGA Belajar dari Pater Jules Chevalier Pater Jules Chevalier adalah seorang imam di paroki St. Cyr di Kota kecil Issoudun, Prancis. Sejak di Seminari dia merefleksikan situasi manusia. Dan dia menemukan bahwa situasi zaman pada zamannya, Perancis, di...
Renungan 8 Desember 2019
7 Dec 19 | Chaplain
MASA ADVEN Para saudara, tidak terasa, kita sudah memasuki masa Adven…… Adven berasal dari latin, adventus yang berarti kedatangan. Pada masa adven ini kita menantikan datangnya Tuhan sang Mesias. Kedatangan itu bukan hanya kelahiran-Nya di kandang Betlehem,...
Renungan 1 Desember 2019
30 Nov 19 | Chaplain
MASA ADVEN Para saudara, tidak terasa, kita sudah memasuki masa Adven……Adven berasal dari latin, adventus yang berarti kedatangan. Pada masa adven ini kita menantikan datangnya Tuhan sang Mesias. Kedatangan itu bukan hanya kelahiran-Nya di kandang Betlehem, tetapi...
Renungan 24 November 2019
23 Nov 19 | Chaplain
BENARKAH ORANG KATHOLIK MENYEMBAH WAFER? Pastor, teman saya bertanya mengapa kamu menyembah wafer dalam Ibadat? Kenapa harus memakai perantaraan satu benda tertentu sebagai simbol dari Tuhan yang disembah? Bagaimana saya harus menjawab? Dalam perayaan Ekaristi, hosti,...
Renungan 17 November 2019
16 Nov 19 | Chaplain
Berkanjang Sampai Akhir Zaman Beberapa waktu lalu, Film dengan judul 2012 –yang konon kabarnya berbicara tentang hari kiamat, mendapat perhatian sangat besar dari masyarakat. Pada hari-hari pertama diputar, gedung-gedung bioskop selalu penuh. Walau sebenarnya film itu...